KANDUNGAN GIZI SUSU KAMBING ETAWA


susu bubuk kambing etawa












Kandungan gizi yang terdapat pada susu bubuk kambing etawa
Susu kambing sangat baik dikonsumsi oleh anak sampai orang dewasa. Komposisi susu bubuk kambing etawa lebih mendekati ASI, sehingga di beberapa negara susu kambing di pergunakan sebagai pengganti ASI terlebih bagi bayi-bayi yang alergi terhadap susu sapi.


Komposisi 


Air
: 83-87,5


Hidrat Arang
: 4,6


Energi KCL:
 67


Protein
: 3,3-4,9


Lemak
: 4,0-7,3


Ca (mg)
: 129


P (mg)
: 106


Fe (mg)
: 0.05


Vit. A. (mg)
: 185


Thiamin (mg)
: 0.04


Rhiboflamin
: 0,14











Susu kambing yang dikonsumsi tanpa proses pemanasan terlebih dahulu memilki kandungan Fluorine yang lebih tinggi dibandingkan yang dimasak terlebih dahulu. Diantara jenis susu, susu kambing adalah satu-satunya susu yang paling banyak manfaatnya bagi kesehatan manusia.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar